Menolak perubahan dan menyelamatkan diri dengan berbagai cara - Manusia Mungkin berbuat salah akan tetapi yang tidak dibenarkan adalah mempertahankan sesuatu yang negatif dan mengulanginya hingga menjadi kebiasaaan.jika kita amati Ada beragam tipe kepribadian didunia ini dan apa kah kita mengenal orang yang selalu memperlihatkan sisi negatif dalam sesuatu yang positif ? meluangkan waktu dengan mengenali kepribadian negatif yang meyakini kegagalan dari pada keberhasilan dan dibayangi dengan ketidak amanan ketika menghadapi perubahan karena itu menyebabkan benturan - benturan frekuensi dialami nah oleh karena itu mari kita kenali apa itu kepribadian negatif :
・Meskipun tidak berperan aktif menyelesai masalah sebab kepribadian yang negatif berhubungan erat dengan perasaanya dalam menghadapi masalah maka tindakanya lebih mengarah pada hanya berpikir dari pada menyelesaikanya.
dalam banyak kasus,mereka dengan kepribadian tersebut akan panik dan emosional.akibatnya masalah yang dihadapi semakin kacau dan kompleks.jadi masalah sebenarnya ada dalam diri sendiri.
・Capaian dan hasil kerja individu menjadi lemah nah oleh kepribadian negatif akan lekat dengan perasaan dan cara pikir negatif sedikit sekali target hidup yang bisa diraih bahkan tidak akan membantu orang untuk maju dan berkembang.nah sebaliknya pikiran dan perasaan negatif hanya akan membuat orang semakin jauh dari cita-citanya,baik ditempat kerja bahkan dalam kehidupan.bahkan ada penelitian di New York,amerika.tentang penyebab orang menjadi jauh dari cita-citanya penyebab utamanya adalah jauh dari Allah swt,dan selalu perpikir negatif.
・Dan melihat sisi negatif dari berbagai sisi ketika yang negatif menghadapi masalah,maka kecendrungan menyalahkan orang lain atau malah melemparkan tanggung jawab kepada orang lain.
・Nah,uniknya pada tahun seribu sembilan ratus delapan puluh enam pada fakultas kedoktoran di San francisco melakukan riset tentang hubungan akal dan tubuh dan alhasil riset dan menegaskan bahwa lebih dari 95% detak jantung meningkat dua atau tiga kali lipat kencang dan memompa darah lebih banyak karena kungkungan dari menahan emosional dari pikiran negatif.
0 Response to "Kenali apa itu kepribadian negatif :"
Post a Comment