tips menjadi pendengar yang baik


Mendengar sepertinya, adalah pekerjaan gampang. tapi ternyata gak mudah loh jadi pendengar yang baik. ada orang yang punya banyak teman hanya karena orang lain merasa diperhatikanbdan didengar olehnya. kalau kita punya masalah dan ada teman yang mau dengar curhatan kita, rasa 50% masalah sudah terselesaikan. mendengar(hear) tidak sama loh dengan mendengar(listening) atau memperhatikan dengan sungguh- sungguh. saat memperhatikan kita butuh usaha yang keras untuk memahami dan mengerti sekaligus memberikan respon yang benar2 sesuai terhadap apa yang kita dengar.sementara biasanya kita hanya mendengar begitu saja tanpa diolah lebih lanjut di-otak kita atau memilih hanya hal-hal yang ingin kita dengar, atau bahkan hanya berpura-pura mendengar.

kamu sendiri pasti sebel sama teman yang gak dengerin kamu atau lupa akan cerita yang baru saja kamu curhatin. jadi kalau kamu mau jadi teman curhat yang asyik. kamu musti jadi orang yang pintar mendengar. bila kamu suka jadi pengengar yang baik. tentu makin banyak orang yang ingin temanan sama kamu. so, kamu menyambung tali silahturahmi dengan teman lebih erat. katanya silahturahmi akan membawa rezeki loh. paling tidak rezeki teman yang sayang sama kamu.

No comments:

Post a Comment